Diduga Penyelewengan Bansos BPNT Beras 10 Kg, Warga Terima Hanya 5 Kg

Terkait jika dalam penyaluran bantuan beras kepada masyarakat dipotong sebanyak 5 Kg tersebut, Slamet menegaskan jika dirinya tidak mengetahui hal tersebut. Ke depan, pihak Dinsos OKU Timur akan menelusuri penemuan wartawan, “Nanti akan kami telusuri kenapa sampai terjadi seperti itu,” ucapnya.

Sementara, Bupati OKU Timur H. Lanosin Hamzah, ST saat diwawancarai awak media, mengaku belum tahu jika di lapangan ada pemotongan terhadap BPNT beras 10 Kg menjadi hanya 5 Kg. Bupati menjanjikan akan mencari tahu kejadian tersebut.

Bacaan Lainnya

“Terimakasih informasinya, nanti akan saya tindak lanjuti,” tegasnya.

Pos terkait